News

Transaksi Pupuk Subsidi Langsung Berjalan Sejak Awal Tahun 2026, Apakah Lancar?

Transaksi pupuk subsidi langsung tercatat sejak dini hari 1 Januari 2026. Kondisi ini menjadi penanda kesiapan sistem distribusi dan komitmen pemerintah dalam memastikan ketersediaan sarana produksi pertanian bagi petani di seluruh Indonesia. Kementerian Pertanian mencatat sebanyak 147 transaksi pupuk subsidi terjadi hanya dalam hitungan menit setelah pergantian tahun. Hingga pukul 00.16 WIB, penebusan pupuk telah dilakukan petani di berbagai daerah

Read More